close

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA

33.2 C
Jakarta
Jumat, Februari 14, 2025

Prof Hendrawan Laksanakan Kegiatan Sosialisasi Pancasila, UUD 1945 Bhineka Tunggal Ika dan NKRI

spot_img

Pemalang | VoA – Saya kesini hadir di Pemalang dalam rangka menyampaikan sosialisasi konsensus konsensus kebangsaan atau yang lebih dikenal empat pilar kebangsaan kepada tiga komunitas :

1. Komunitas Disabilitas Pemalang.

2. Komunitas Gerakan Puan Maharani.

3. Satgas Cakra Buana.

Karena ini sudah selesai masa sidang, maka setiap kunjungan adalah proses bagian dari normalitas kegiatan anggota DPRRI.

Melihat kondisi yang ada sebenarnya yang sejalan dan bersesuaian dengan nilai-nilai kebangsaan tersebut, semuanya itu yang menjalankan adalah masyarakat, sebab mereka semua bisa mengimplementasikan dalam kehidupan sehari hari “kalau rakyat kan sudah sangat Pancasila”, hal tersebut disampaikan Prof. Dr. Hendrawan Supratikno selaku Anggota Komisi XI DPR RI di Hotel Segoro Pemalang, Senin (22/1/2024).

Baca juga:  Bupati Pemalang dan Forkopimda Perkuat Kedamaian dalam Monitoring Malam Natal 2023

Lebih lanjut Hendrawan Supratikno menjelaskan, justru mereka yang punya kewenangan dan kekuasaan serta punya anggaran besar, kadang tidak bersesuaian dalam mengimplementasikan Pancasila, UUD 1945, Bhineka Tunggal Ika dan NKRI.

Jadi tugas ini adalah memang kewajiban saya, apalagi kami sudah terbiasa membersamai teman-teman dengan komunitas komunitas tersebut, sudah sering bertemu “ya artinya bukan hal yang baru bersama dengan mereka semuanya”, ujar Hendrawan Supratikno.

Baca juga:  Malam Wungon dan Doa Bersama Kabupaten Pemalang di Hari Jadi ke-449

Dalam hal ini Saya Hadir untuk memotivasi dan mengingatkan agar mereka lebih kompak lagi, lebih Solider lagi, karena itulah tugas kami yang memang ada anggarannya untuk mensosialisasikan kegiatan kegiatan seperti ini.

Harapan dan pesan pesan saya dimasa masa mendekati Pemilu, agar semua masyarakat tetap mengutamakan kebersamaan dan menjaga kondusifitas bersama serta gotong royong, pungkas Hendrawan Supratikno.(Eko B Art)

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler

PT. ABINDO Luncurkan Almaz Fried Chicken dengan Misi Sosial dan Ekonomi

Pemalang | VoA - Pada tanggal 14 Juni 2024, PT. ABINDO tidak hanya meluncurkan satu brand baru, tetapi juga membuka peluang baru dan memberikan...

Dampak Kekecewaan Konsumen Terhadap Pembangunan Perumahan PT Rumahku Surgaku Berbuntut Gugatan ke Pengadilan

Tangerang | VoA - Pembangunan perumahan yang dipasarkan oleh PT Rumahku Surgaku melalui PT Fidemarko Maruchi Perkasa menimbulkan gelombang kekecewaan di kalangan konsumen. Ketidakpuasan...

Hemat Menyala Mitra Merana”  Isi Pesan Karangan Bunga yang Dikirim ke Kantor Gojek

Surabaya | VoA - Para mitra pengemudi Gocar mengirimkan karangan bunga kepada Gojek sebagai aksi damai menolak insentif dengan skema Hemat. Informasi yang telah dihimpun voa.co.id...

Nama Budi Leksono Masuk dalam Hasil Pemilu 2024 DPRD Surabaya Dapil 1-5, “Berikut Nama 50 Caleg yang Lolos

Surabaya | VoA- Di DPRD Surabaya Dapil 1, politisi senior PDI Perjuangan Surabaya, Budi Leksono kembali terpilih. Di dapil ini, ia didampingi Tri Didik Adiono atau yang akrab...

Fenomena Sosial Warung Madura Cukup Menarik Dikaji, Polemik Ini Direspon Senator Jatim dan Dinkopdag kota Surabaya

Surabaya | VoA - Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) menyatakan tidak pernah melarang warung-warung Madura beroperasi 24 jam. Alasannya karena toko kelontong Madura...

Wali Murid MAN Sidoarjo Ditarik Rp 12 Juta Sambat Lewat Media Sosial

Surabaya | VoA - Salah satu wali murid MAN  Sidoarjo mengeluhkan tingginya biaya yang ditarik bagi siswa baru. Pada tahun ajaran 2024/ 2025. Sekolah...
Berita terbaru
Berita Terkait